Direktur Pembangunan Daerah Kementerian PPN/Bappenas RI Bapak Togu Pardede, ST, MIDS dan Rombongan beserta Plt. Kepala Biro Perencanaan dan Keuangan Perpustakaan Nasional RI dan Rombongan melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Toba dalam hal melakukan Pemantauan dan Evaluasi Terpadu Pelaksanaan Program Pengembangan Perpustakaan di Provinsi Sumatera Utara.
Bupati Toba bersama Staf Ahli Bupati, Asisten dan Kepala OPD menyambut kunjungan beliau di ruang rapat kantor Bupati Toba diawali dengan pembukaan dari panitia rapat.
Bupati Toba Ir. Poltak Sitorus menyampaikan Terima kasih sudah berkunjung ke Kabupaten Toba dan melihat langsung kondisi daerah kami yang di lanjutkan dengan peninjauan lokasi pengembangan perpustakaan dan juga mengunjungi gedung Perpustakaan Umum Kabupaten Toba yang ada saat ini.
Salam Literasi
#perpustakaan#perpustakaanumumdaerahkabupatentoba#programpengembanganperpustakaan#salamliterasi#kabupatentoba



Leave a Reply